WORKSHOP AKREDITASI LABORATORIUM KESEHATAN
Dalam rangka meningkatkan kapasitas dan persiapan penilaian akreditasi Laboratorium Kesehatan (LabKes) Kab.Karanganyar meakukan kegiatan Workshop Akreditasi Laboratorium Kesehatan.Workshop tersebut dilaksanakan pada tanggal 2-4 April 2018,bertempat di aula Mawar Dinas Kesehatan Kab.Karanganyar yang diikuti oleh seluruh karyawan UPT.Laboratorium Kesehatan Karanganyar dan dibimbing oleh 3 Tim dari Dirjen Mutu dan Akreditasi Kementrian Kesehatan.Workshop tersebut dilakukan demi terwujudnya proses penilaian akreditasi yang memenuhi standar mutu pelayanan.
Read more