Dokter Spesialis Keliling Balai Desa Koripan, Matesih
Dokter Spesialis Keliling (SPELING), Jemput Bola ke Masyarakat.
Rabu, 29 Oktober 2025 – Dokter Spesialis Keliling (SPELING) hadir di Balai Desa Koripan, Matesih.
Kolaborasi Dinas Kesehatan Kabupaten Karanganyar, RS. PKU Muhammadiyah Karanganyar, dan Puskesmas Matesih

Program ini menjadi wujud nyata komitmen Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dan Kabupaten Karanganyar untuk mendekatkan layanan kesehatan berkualitas kepada masyarakat.

